Atap Trimdek Metal Roofing

Metal Roof Layers

Trimdek terbuat dari besi dilapis dengan Aluminium dan Zinc (atau lebih kenal dengan Galvalume) dan terakhir diberikan lapisan cat warna. Lebih ringan, harga terjangkau, kualitas lebih terjamin, dan gampang dipasang. Sangat cocok untuk perumahan, ruko, dan pabrik.  Tahan terhadap cuaca dan korosi.

Untuk melengkapi pemasangan atap trimdek, kami juga membuat semua asesoris trimdek, seperti rabung, talang air dan crimp curve lengkung.

Spesifikasi bahan trimdek:

  • Tipe material kita adalah G550 sesuai standar JIS G3312 dan AS1397.
  • Warna terdiri dari beberapa lapis pelindung untuk menahan cuaca dan korosi.
Metal Roof Specification
Metal Roofing Beach Condo

Warna

 Caulifield Green

 Lazurite Blue

 Red Maroon

Spesifikasi

Ketebalan (mm): 0.25, 0.30, 0.35, 0.40, 0.45.